STIE BPKP Kuliah Jaminan Kerja

STIE BPKP Kampus Akuntan Profesional, kelas khusus penempatan kerja jenjang Sarjana S-1 , Kuliah murah dan terjangkau

BERBAGAI KEGIATAN KEMAHASISWAAN DI STIE BPKP Organisasi Kemahasiswaan yang di kordinir oleh Badan Eksekutif Mahasiswa bertujuan un...

Kegiatan Kemahasiswaan



BERBAGAI KEGIATAN KEMAHASISWAAN DI STIE BPKP


Organisasi Kemahasiswaan yang di kordinir oleh Badan Eksekutif Mahasiswa bertujuan untuk ;
  • Mewadahi kegiatan mahasiswa dalam mengembangkan bakat, minat dan potensi mahasiswa.
  • Mengembangkan kreativitas, kepekaan, daya kritis, keberanian dan kepemimpinan serta rasa kebangsaan.
  • Memenuhi kepentingan dan kesejahteraan manusia.
  • Mengembangkan tanggung jawab sosial melalui kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat.


Achievement Motivation Training

Kegiatan pengenalan kampus yang disertai seminar serta menumbuhkan motivasi berprestasi yang dilakukan selama 3 (tiga) hari yang wajib diikuti oleh seluruh Mahasiswa baru.

STIE BPKP Jakarta

STIE BPKP Jakarta


Entrepreneur Class ( Praktek Bisnis )

  • Mendorong minat usaha dengan praktek bisnis nyata.
  • Membangun dan mengembangkan para mahasiswa yang memiliki keberanian, Kreatif, Inovatif, mudah beradaptasi, Mampu menangkap dan mewujudkan peluang terlepas dari sumber daya yang ada.
  • Menghasilkan lulusan yang berpartisipasi lebih baik di dalam dunia usaha dan lingkungan ketenaga kerjaan.
  • Memberikan kegiatan sebagai wadah melatih diri kepada mahasiswa dalam berorganisasi.
  • Membangun jaringan bisnis dan profesi kepada para alumni program.
STIE BPKP Jakarta
STIE BPKP Jakarta



Seminar dan pelatihan

Melakukan seminar-seminar ilmiah dan praktis dalam rangka mendukung pengembangan pengetahuan Mahasiswa.



STIE BPKP Jakarta


Accounting Club

Kelompok diskusi akuntansi melakukan kajian-kajian dan latihan-latihan yang berkaitan dengan keterampilan akuntansi .


English Club

Kelompok yang suka ber english ria dalam berdiskusi... meningkatkan keterampilan berbahasa Inggris..


Seni dan Olahraga

Agar tetap semangat berkarya dan bekerja.... 




0 comments: